PPDB 2025

MA Swasta Terpadu BIC Mentok

Penerimaan Peserta Didik Baru 2025

Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2025 adalah proses pendaftaran siswa baru untuk masuk ke jenjang pendidikan berikutnya di Madrasah Aliyah Swasta Terpadu Bina Insan Cendikia. Kami mengundang calon siswa yang berbakat dan berdedikasi untuk bergabung dengan kami dan terlibat dalam berbagai kegiatan pendidikan yang kami sediakan.

Gelombang I

Start:

Desember 2024

End:

Juni 2025

Entry Price:

Free Uang Pembangunan Khusus SMP IT

Venue:

Ma Swasta Terpadu BIC Mentok

Schedule

Organizer:

TIM PPDB 2025

Email:

master.bic.muntok@mail.com

Phone:

+62 812-7106-9339

Persyaratan Peserta Didik :

Persyaratan PPDB 2025

  1. Lulusan SMP atau Sederajat

  2. Tidak pernah tinggal kelas

  3. Rata-rata minimal 90 untuk mata pelajaran IPA, Matematika, dan Bahasa Inggris

  4. Skor IQ minimal 115

  5. Fotokopi KK, akta kelahiran, dan KTP orang tua atau wali

  6. Pas foto 3×4 latar belakang biru

  7. Rapor semester 1-5 yang telah dilegalisasi

  8. Surat rekomendasi dari kepala sekolah SMP

  9. Sertifikat prestasi (opsional)

© 2024 Created with MA Swasta Terpadu BIC Mentok